Artikel

Bagaimana Profesi Dokter dalam Pandangan Islam

Profesi dokter tak bisa dilepaskan dari keseharian masyarakat. Ketika sakit dan tak kunjung sembuh, semua orang sepakat bahwa hal yang pertama kali terlintas di benak pikiran dan harus segera dilakukan adalah mendatangi seorang dokter. Begitu pentingnya jasa dokter di masyarakat. Kemudian muncul pertanyaan, bagaimana pandangan dokter dalam Islam? Apakah profesi ini juga diatur dalam ajaran […]